Home >  Term: modus kinerja
modus kinerja

Pengaturan perangkat keras VAIO yang memanfaatkan kemampuan chip grafis untuk menghasilkan pemutaran video yang sempurna dan mulus. Namun, modus kinerja membutuhkan daya baterai yang lebih besar sehingga untuk perjalanan bisnis yang cukup lama, modus hemat daya lebih disarankanm.

0 0
  • Part of Speech: noun
  • Industry/Domain: IT services
  • Category:
  • Company: Sony

Creator

  • heni.caniago
  • (Jakarta, Indonesia)

  •  (Bronze) 88 points
  • 100% positive feedback
© 2024 CSOFT International, Ltd.