Home >  Term: pendekatan moneter
pendekatan moneter

Sebuah kerangka kerja untuk menganalisis nilai tukar dan neraca pembayaran yang berfokus pada permintaan dan penawaran uang di berbagai negara. Nilai tukar mengambang diasumsikan untuk menyamakan penawaran dan permintaan dan dengan demikian mencerminkan tingkat pertumbuhan relatif dari persediaan uang dan determinan permintaan. Berdasarkan nilai tukar dipatok, maka surplus neraca pembayaran atau defisit sama dengan kelebihan permintaan atau persediaan, masing-masing, untuk uang suatu negara.

0 0

Creator

  • Kaharuddin
  • (Kolaka, Indonesia)

  •  (Platinum) 5409 points
  • 50% positive feedback
© 2024 CSOFT International, Ltd.