Home >  Term: survey pasar tenaga kerja
survey pasar tenaga kerja

Ini adalah review dari jenis-jenis pekerjaan di wilayah geografis. Digunakan untuk membantu orang-orang kembali bekerja. Data berasal dari AS departemen tenaga kerja dan dari wawancara dengan pengusaha lokal. Tujuan adalah untuk mengetahui apakah pekerjaan tertentu atau keterampilan dapat digunakan dalam pasar pekerjaan.

0 0

Creator

  • cyriltjang
  • (Surabaya, Indonesia)

  •  (V.I.P) 53804 points
  • 100% positive feedback
© 2025 CSOFT International, Ltd.