Home >  Blossary: Braking systems  >  Term: pembuangan panas
pembuangan panas

Proses dimana komponen pengereman membersihkan diri dari panas akibat gesekan.

Panas dalam sistem disk sebagian besar dihamburkan ke udara sekitarnya.

Disipasi dapat dipercepat dengan berbagai bentuk ventilasi.

0 0

Braking systems

Category:

Total terms: 289

Creator

  • dimasfaiq
  • (Karawang, Indonesia)

  •  (V.I.P) 15062 points
  • 100% positive feedback
© 2025 CSOFT International, Ltd.